Pengertian Peserta Didik:
- Anggota masyarakat yang berusaha mnegembangkan diri lewat proses pendidikan
Peserta Didik Sebagai Pesona
- Makhluk yang tidak lagi sebagai objek yang non pribadi, tetapi subjek otonom, memiliki motivasi, hasrat, ambisi, ekspresi, cita-cita, mampu merasakan kesedihan, senang, marah, dsb
- Ciri khas peserta didik yang harus dipahami pendidik :
- Individu yang memiliki potensi fisik dan psikis yang khas
- Individu yang sedang berkembang
- Individu yang membutuhkan bimbingan individual dan perlakuan manusiawi
- Individu yang memiliki kemampuan untuk mandiri
Hakekat Kodrat Peserta Didik SebagaiManusia
Kedudukan
Kodrat
Makhluk Berdiri
Sendiri
|
Makhluk Bertuhan
|
Pertumbuhan dan Perkembangan Peserta Didik
- Usia perkembangan (Sutari Imam Barnadib)
- Usia kronologis
- Usia kejasmanian
- Usia Anatomis
- Usia kejiwaan
- Usia pengalaman
- Asas perkembangan peserta didik
- Tubuhnya selalu berkembang
- Anak dilahirkan dalam keadaan tidak berdaya
- Anak membutuhkan pertolongan dan perlindungan serta membutuhkan pendidikan
- Anak mempunyai daya berekspresi
- Anak mempunyai dorongan untuk mencapai emansipasi dengan orang lain
Evolusi -->
perkembangan pada awal
Involusi -->
perkembangan pada akhir
Teori Perkembangan Peserta Didik
- Teori Nativisme (Schopenhauer)
- Pertumbuhan dan perkembangan individu semata
- Ditentukan oleh faktor pembawaan
- Teori Empirisme (John Locke)
- Perkembangan manusia tergantung pengalaman
- Pembawaan tidak penting dikenal dengan teori Tabula Rasa
- Teori Naturalisme (J.J Rousseau)
- Anak lahir sudah memiliki potensi baik jika menjadi jahat karena lingkungan
- Karena lingkungan
- Teori Konvergensi (W.Sterm)
- Perkembangan manusia selain dipengaruhi pembawaan juga pengalaman
Teori Perkembangan Fisik
- Perkembangan fisik mencakup berat badan, tinggi badan, termasuk perkembangan motorik mengikuti 8 pola umum, yaitu :
- Continuity
- Uniform sequence
- Maturity
- From general to specified process
- Dari reflek bawaan ke arah terkoordinasi
- Chepalocau
Teori Perkembangan Intelektual
- Tokohnya Jean Piaget, membagi perkembangan intelektual peserta didik menjadi 4 tahap :
- Tahap sensori motor (0.0 - 2.0) : tahap berfikir melalui gerakan dan perbuatan
- Tahap pra-operasional (2.0 - 7.0) : cirinya skema berfikir masih terbatas, suka meniru
- Tahap operasional konkrit (7.0 - 11.0) : mulai memahami aspek kumulatif materi
- Tahap operasional formal (11.0 - 14.0) : anak telah memiliki kemampuan mengkoordinasi dua ragam kemampuan kognitif
Teori Perkembangan Mental
- Tokohnya Lev Vygotsky, yang menyatakan bahwa siswa membentuk pengetahuan, yaitu apa yang diketahui siswa bukanlah hasil copy dari apa yang mereka temukan di lingkungan, tetapi sebagai hasil dari pikiran dan kegiatan siswa sendiri melalui bahasa
- Sumbangan terbesar dari Vygotsky, dalam pembelajaran adalah konsep Zone of Proximal Development dan Scaffolding
Teori Perkembangan Moral
- Menurut John Dewey, perkembangan moral peserta didik, dibagi 3, yaitu :
- Tahap premoral atau preconventional
- Tahap conventional
- Tahap
0 komentar:
Posting Komentar